Cara Mengobati Anemia Paling Efektif

Kurangnya zat besi dapat menjadi salah satu penyebab anemia pada tubuh kita sehingga terkadang dapat menimbulkan gejala seperti pusing, kram otot ataupun kelelahan.Untuk anemia ini harus segera diatasi karena bisa memicu timbulnya sejumlah masalah kesehatan lainnya, seperti kinerja jantung menjadi lebih cepat dalam memperoleh oksigen ke seluruh bagian tubuh.

Berikut beberapa cara untuk mengobati penyakit anemia secara singkat, antara lain

Konsumsi Vitamin C

Vitamin C dapat berfungsi dalam meningkatkan penyerapan terhadap zat besi serta membantu tubuh untuk memproduksi hemoglobin sehingga bisa mengobati penyakit anemia ini.Namun, ada baiknya tanyakan terlebih dahulu ke dokter sebelum mengonsumsi vitamin C.

Konsumsi Suplemen Zat Besi

Dengan mengonsumsi suplemen zat besi bisa menjadi pertolongan pertama dalam mengatasi anemia yang kita alami. Untuk suplemen ini lebih baik dikonsumsi satu jam sebelum makan agar suplemen tersebut dapat diserap oleh tubuh dengan baik.

Menambah Vitamin B12

Kekurangan vitamin B12 pada penyakit anemia bisa diatasi dengan hanya menyuntikan berupa cairan B12 atau pil asam folat. Selain itu, kita juga dapat mengonsumsi sejumlah makanan yang banyak mengandung vitamin B12 seperti keju dan susu mentah.

Pakai Cuka Apel

Kita bisa mencoba konsumsi cuka apel yang berguna untuk membantu meningkatkan asam lambung secara cepat. Ini juga dapat mendukung seberapa besar tingkat keasaman sehingga makanan yang kita konsumsi dapat dicerna dengan baik serta bisa mengatasi penyakit anemia yang kita alami.